KULONPROGO TERTIB BERKENDARA, TANPA KNALPOT BRONGReviewed by kabarkulonSunday, February 12th, 2023.This Is Article AboutKULONPROGO TERTIB BERKENDARA, TANPA KNALPOT BRONGPrevNextRelated PostsPolsek Wates Lakukan Patroli Antisipasi Peredaran Minuman Beralkohol Tanpa Izin di WilayahnyaKerja Bakti Bersama Kapolsek Pengasih Membersihkan Tanah Longsor di Dusun TalunomboPolri Berhasil Ungkap 397 Kasus TPPO dan 482 Tersangka, Selamatkan 904 Korban dalam SebulanPolsek Panjatan dan Polsek Wates Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Kejahatan JalananPolsek Pengasih Gelar Cipta Kondisi dan Pemasangan Stiker Stop Miras KULONPROGO – Ratusan simpatisan Laskar PDIP Kulonprogo dicek kelengkapan kendaraan oleh personel Polres Kulonprogo di Simpang Tiga Dudukan Sentolo, Minggu (12/2/2022). Dipimpin Kasatlantas Iptu Johan Rinto Damar Jati, S.H., personel melakukan pengalaman rute simpatisan Laskar PDIP Kulonprogo yang akan berangkat ke Sendangadi, Mlati untuk menghadiri Harlah Laskar PDIP Sleman. “Tak hanya melakukan pengamanan saja, sesuai arahan pimpinan kita juga melakukan himbauan keselamatan berlalulintas sekaligus menindaklanjuti keluhan masyarakat yang merasa terganggu dengan penggunaan knalpot brong, kami juga melaksanakan razia knalpot brong”, tegas AKP Johan Selain memeriksa kelengkapan fisik kendaraan, petugas juga memeriksa kelengkapan surat-surat kendaraan untuk memastikan motor tersebut bukan motor bodong. Dari hasil pemeriksaan tidak ditemukan adanya penggunaan knalpot brong pada rombongan Laskar PDIP Kulonprogo. “Dengan tidak ditemukannya penggunaan knalpot brong dan barang berbahaya lainnya, maka rombongan diijinkan melintas”, ujar AKP Johan. “Terimakasih telah tertib berlalu lintas dan tidak menggunakan knalpot brong”, ucap Kasatlantas usai pemeriksaan rombongan selesai.
No Responses